Kamis, 02 April 2009

”Sosialisasi Contreng di Kereta Api Prameks”


Jumat, 27 Maret 2009, jam 08.00 – 08.45 di Prameks Balapan-Palur PP

Empat relawan kota menyusuri gerbong kereta api Prameks jurusan Solo-Jogja. Berbekal sampel kartu suara memberikan pengenalan cara mencontreng dalam pelaksanaan Pemilu 9 April mendatang bagi para penumpang kereta. Relawan yang terlibat al dari KAMMI [Kesatuan Aksi Mahasiswa Muslim Indonesia] Cabang Surakarta, Komunitas pasarsolo.com dan Mayor Haristanto. Misi aksi sebagai bentuk kepedulian membantu KPU mensosialisasikan tata cara mencontreng Pemilu.

Tidak ada komentar: